Tugas dan tanggung jawab pekerjaan:
- Pembuatan desain, pengembangan dan pemeliharaan internal ERP System
- Bekerjasama dengan stakeholders untuk mengumpulkan dan menterjemahkan kebutuhan fitur-fitur baru maupun perkembangan sistem
- Memastikan integrasi yang lancar antara sistem ERP dengan internal atau eksternal sistem
- Manajemen keamanan sistem
- Implementasi dan memelihara protokol keamanan yang kuat untuk melindungi sistem ERP dari ancaman
- Manajemen database
- Desain, optimasi, dan memelihara arsitektur database
- Memastikan integritas data, sistem back up dan recovery
- Membuat, mengembangkan dan memelihara dokumen yang komprehensif terkait ERP System, termasuk dokumentasi technical dan panduan pengguna/ user guideline
- Memberikan training dan technical support kepada user internal pengguna ERP
- Kolaborasi/kerjasama dengan tim IT dan departemen lain untuk memastikan sistem berfungsi maksimal
Kualifikasi:
- Pendidikan min. S1 Teknik Informatika/Sistem Informasi
- Pengalaman min. 2 tahun sebagai programmer/software/system analyst
- Berpengalaman dalam pengembangan front-end dan back-end dan penanganan sistem ERP di perusahaan
- Memahami arsitektur sistem, manajemen database, dan keamanan sistem.
- Memiliki pengalaman dalam mengembangkan, memelihara dan mengamankan aplikasi berbasis web yang kompleks
- Mampu bekerja secara mandiri dalam menangani project dan memenuhi target yang telah ditetapkan
- Memiliki sertifikasi IT dan keamanan
- Memahami DevOps Practices dan integrasi/ penerapan berkesinambungan
- Penempatan di kantor Surabaya