Sekilas Tentang PT Permodalan Nasional Madani :
PT Permodalan Nasional Madani atau PNM merupakan salah satu perusahaan BUMN, hadir sebagai solusi peningkatan kesejahteraan melalui akses permodalan, pendampingan dan program peningkatan kapasitas para pelaku usaha.
Deskripsi Pekerjaan
- Menyusun rencana pemasaran harian dan bulanan
- Memperkenalkan dan memasarkan produk ULaMM kepada calon nasabah sesuai ketentuan
- Melakukan seleksi awal, kunjungan ke lokasi usaha, jaminan, dan lokasi tempat tinggal/domisili calon nasabah
- Menganalisa permohonan pembiayaan sesuai kebijakan dan ketentuan
- Melakukan monitoring pembiayaan pasca cair, perkembangan usaha, dan melakukan pembinaan dalam rangka pengembangan kapasitas usaha nasabah
- Melakukan koordinasi dengan Kepala Unit ULaMM dan pihak terkait dalam menjalankan program PKU sesuai dengan target yang sudah ditetapkan
- Melakukan penagihan atas tunggakan kepada nasabah (bucket 1-60)
- Melaporkan progress pencapaian kinerja secara berkala kepada Kepala Unit ULaMM
Kualifikasi:
- Usia maks 35 tahun
- Pendidikan minimal D3 / S1
- Diutamakan memiliki pengalaman 1 tahun kerja sebagai Sales/Marketing
- Menguasai program Microsoft Office
- Memiliki integritas, target oriented, kemampuan analisa dan maintenance pembiayaan
- Menguasai bahasa dan budaya setempat
- bergabung dalam komunitas usaha setempat
- diutamakan memiliki database
BUMN
Jenjang Karir
Asuransi Kesehatan & Ketenagakerjaan
Produk Microsoft Office apa saja di bawah ini yang bisa kamu gunakan?
Berapa gaji bulanan yang kamu inginkan?
How many years' experience do you have as a Micro Account Officer?
Berapa lama waktu yang kamu butuhkan untuk memberi tahu perusahaanmu saat ini?